Category

Powered by Blogger.

Tuesday, December 1, 2015

javascript - if else

by Lindi Classic  |  in javascript at  12:37 AM

Assalamualaikum wr. wb.
Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan sedikit tentang pengunaan if else pada Javascript. 
Pernyataan if..else
Pernyataan ini digunakan untuk menguji sebuah kondisi, kemudian mengeksekusi pernyataan tertentu bila kondisi tersebut terpenuhi, atau mengeksekusi pernyataan lain bila kondisi tersebut tidak terpenuhi. Tata cara penulisan dari perintah kondisi tersebut adalah sebagai berikut:

Tabel Penulisan Menggunakan Pernyataan If
kondisi adalah ekspresi JavaScript yang mana hasil evaluasinya memiliki nilai Boolean true atau false.









Jika hanya suatu perintah tunggal, tanda kurawal tidak diperlukan. Contoh berikut adalah perintah yang benar:





Pada pernyataan if..else, Anda bisa menggabungkan beberapa kondisi dengan menggunakan operator logika &&,||, atau !. Perhatikan contoh berikut:






Pada contoh diatas, bila a dan b lebih besar dari nol, maka j diberi nilai 1. Sebaliknya jika salah satu dari a atau b tidak lebih daripada 0, maka x bernilai 0.














Contoh Program, Buatlah file html dengan script seperti di bawah ini:
























Bukalah file tersebut pada browser, dan hasilnya adalah sebagai berikut:









Demikianlah sedikit penjelasan tentang if else pada Javascript. Semoga bermanfaat, Salam sukses...

0 comments:

Proudly Powered by Blogger.